Lirik Lagu : Sajadah Merah - Qasidah Al-Akhyar
Judul Lagu : Sajadah Merah
Artis : Nisrochah [Al Akhyar]
Diatas sajadah Merah
Ku bersimpuh dan bersujud
Mengaku kelemahan dan kekeliruanku
Yang selama ini saya lakukan
Melanggar ketentuan agama
Yang sangat dimurkai Allah
Koor
Diatas sajadah Merah
Ku bersimpuh dan bersujud
Mengaku kelemahan dan kekeliruanku
Yang selama ini saya lakukan
Melanggar ketentuan agama
Yang sangat dimurkai Allah
Reff.
Aku menyadari esok atau nanti
Akan dipanggil kehadirat illahi rabbi
Mulai hari ini
Aku rajut kembali
Menempuh jalan yang suci
sebagai bekal mati
Semoga Tuhan mengampuni
Segala dosa-dosa
Yang pernah kujalani
Kini saya kembali
Bertaubat padamu ya Allah
Yang maha pengampun dan rahim
Koor
Diatas sajadah Merah
Ku bersimpuh dan bersujud
Mengaku kelemahan dan kekeliruanku
Yang selama ini saya lakukan
Melanggar ketentuan agama
Yang sangat dimurkai Allah
Reff.
Aku menyadari esok atau nanti
Akan dipanggil kehadirat illahi rabbi
Mulai hari ini
Aku rajut kembali
Menempuh jalan yang suci
sebagai bekal mati
Semoga Tuhan mengampuni
Segala dosa-dosa
Yang pernah kujalani
Kini saya kembali
Bertaubat padamu ya Allah
Yang maha pengampun dan rahim
Koor
Diatas sajadah Merah
Ku bersimpuh dan bersujud
Mengaku kelemahan dan kekeliruanku
Yang selama ini saya lakukan
Melanggar ketentuan agama
Yang sangat dimurkai Allah